SMA NEGERI 2 SAWANG LAKSANAKAN IHT PMM DAN IKM MANDIRI
SMA Negeri 2 Sawang Kabupaten Aceh Utara melaksanakan In House Training (IHT) Kurikulum Merdeka pada Sabtu (30/07/2022). “IHT ini bertujuan untuk menyiapkan dan mematangkan pemahaman guru SMAN 2 Sawang terkait Kurikulum Merdeka yang akan dimulai diterapkan pada tahun pelajaran 2022/2023,” kata Kepala SMAN 2 Sawang, Zulfikar dalam kata sambutannya Sarifah Daulay Pemateri Platform Mengajar Mandiri Foto Bersama Perwakilan Cabdin, Korwas, Pemateri Dan Peserta Guru-guru yang menjadi peserta IHT Peserta yang serius mencoba Aplikasi PMM di Tablet Qusthalani,M.Pd Pemateri Modul Ajar,Profil Pelajar Panca Sila dan lain-lain. Kepala Sekolah Memberikan Arahan didampingi Kasi Pengembangan Mutu Guru . Zulfikar menambahkan, SMAN 2 Sawang mendaftar menjadi pelaksana kurikulum merdeka melalui jalur sekolah mandiri yang disetujui oleh Kemdikbudristek dengan kategori Sekolah Kurikulum Merdeka Mandiri Berubah. “Kategori ini didapatkan oleh SMAN 2 Sawang berdasarkan pendaftaran dan penilaian dari Kemdi